Rabu, 03 Desember 2014

Jenis vitamin untuk menguatkan tulang



Siapa bilang tulang cuma butuh vitamin D? Ternyata ada lima vitamin lain yang dibutuhkan untuk menguatkan tulang. Apa saja? Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari Mag for Women berikut ini.


Vitamin D

Agar kadar kalsium dan fosfor tetap stabil, konsumsi vitamin D diperlukan oleh tubuh. Sebab jika kekurangan vitamin ini, tulang berisiko terkena kelainan. Sementara jika ingin vitamin D terserap dengan baik oleh tubuh, Anda perlu mengonsumsi asam lemak omega-3.

Vitamin C

Vitamin C diperlukan untuk membantu produksi kolagen. Jika jaringan memiliki kolagen yang cukup, senyawa lain mudah untuk saling terikat dan membentuk tulang yang kuat.

Vitamin K

Untuk meningkatkan kepadatan tulang, tubuh juga perlu mengonsumsi vitamin K. Jenis vitamin ini mampu mencegah tulang mudah retak karena tugasnya 'menggiring' kalsium dari darah ke tulang.


Vitamin B12

Sebuah penelitian pernah menyebutkan bahwa kekurangan vitamin B12 mampu melemahkan tulang. Jadi selain vitamin D, jangan lupa memperbanyak konsumsi makanan kaya vitamin K untuk menguatkan tulang.

Kalium

Kalium bertugas untuk menyeimbangkan kadar keasaman dalam tubuh. Kalium juga berperan dalam mencegah kalsium agar tidak dibuang oleh tubuh. Sehingga kalium termasuk mineral yang mampu menguatkan tulang.

Magnesium

Salah satu mineral yang tak kalah penting untuk menguatkan tulang adalah magnesium. Tugasnya adalah memaksimalkan penyerapan kalsium demi menguatkan tulang.

Itulah beberapa jenis vitamin yang menguatkan tulang. Penuhi semuanya demi menjaga kesehatan tulang Anda.


rekomendasi produk Tiens :

Nutrient high calcium powder (NHCP) : mengandung Zymolitic Bone Calcium Powder (AA-Ca), vitamin A,D,B1,B2, protein, asam amino, dan mikro nutrient, alami, tidak mengandung bahan pengawet, tingkat penyerapan yang tinggi.



Spirulina capsules : sebagai nutrisi vitamin paling lengkap yang dibutuhkan tubuh, menambah sirkulasi O2 dalam darah dan otak, mengaktifkan metabolisme dan meningkatkan imunitas tubuh.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar